ak berdiri disini bukan tanpa sejarah .
ak bertahan kini bukan karna satu dua peristiwa .
ak menangis sendiri bukan karna kamu ada .
ak masih tetap menjalankan hidup semestinya ,karna ak yakin bisa .
telah banyak mimpi yang ak coretkan .
di muka abstrak sang mutiara masa depan .
bukan karna satu sedakan nasi ak berhenti .
juga takkan menyurutkan niatku untuk membunuh semua kenangan buruk .
angin memberitahukan padaku sesakit apa hati ini .
lebih dari sekali .
dua kali .
bahkan tiga kali .
kau curangi ak dengan semaumu .
ketidak adilan itu menjadikan hatiku semakin terbelakang .
sempat terbersit pertanyaan apakah ak akan bertahan .
tapi ak salah jika ak menjawabnya .
ak takkan kalah dengan keadaan .
sesakit apapun ak ,
coba kuterjang sendiri .
dengan sisa kaki tertatih .
dan hembusan nafas-nafas terakhir .
sudah ..
ini ak pikir kali terakhir ..
terlalu cinta bukan berarti terlalu setia .
sabit tersenyum merdu padaku .
mengelus kelapa ,dan meninabobokkan ak .
bersama hati yang masih kacau .
luka yang masih belum tersentuh alkohol .
ak tersenyum dalam lelap .
coba menikmati pahit sakit kehidupan .
mungkin bagian dari cobaan .
bukan karna ak hanya cinta .
jika ak waras ,mungkin ak sudah meninggalkanmu setahun lalu.
namun sayangnya ak gila .
selamat ! kesempatan masih ada .